• +6221 4288 5430
  • +62 8118 242 558 (BIC-JKT)
  • +62 8118 242 462 (BIC-INA)
  • info@bic.web.id

Pembersih Tangan Pemberian Alam

Aerosol Bio Hand Sanitizer Berbasis Nano Kitosan sebagai Antibakteri

Deskripsi Singkat


Hand sanitizer merupakan cairan pembersih yang membunuh mikroorganisme pada permukaan kulit tangan atau alat. Formulasi antibakteri yang digunakan yang digunakan selama ini kebanyakan menggunakan alkohol. Penggunaan alkohol dapat menimbulkan efek negatif bagi penggunanya antara lain iritasi pada tangan sampai ke tenggorokan bahkan bisa menimbulkan gangguan pada pencernaan. Oleh karena itu diperlukan hand sanitizeryang halal, aman, nyaman, dan terjangkau oleh semua lapisan masyarakat.

Salah satu alternatif adalah menggunakan antibakteri alami dari nano kitosan. Pembuatan nano kitosan dilakukan dengan metode sizingdengn high speed homogenizer/stirrer,emulsifikasi, dan stabilisasi.

Nature Gift Hand Sanitizer

 

Short Description


Antibacterial hand sanitizer usually uses alcohol, which might not be ideal for some people due to health and religious reason.

Chitosan has antimicrobacterial functions which can be used to replace alcohol. Nano Chitosan in liquid is produced by sizing method using high speed homogenizer/stirrer, emulsified then stabilized. It is natural and safer to use.


Perspektif

Masih banyak bahan dari alam yang belum selesai di eksplorasi dan diaplikasikan; seperti kitosan yang telah diakui memiliki sifat-sifat unggul. Mencari bentuk-bentuk yang lebih tepat dan aplikatif akan menghasilkan inovasi yang bernilai tinggi bagi masyarakat luas.

Keunggulan Inovasi:

  • Menggunakan teknologi partikel berukuran nano dari bahan kitosan
  • Kitosan yang diambil merupakan hasil ekstraksi yang sudah food grade
  • Penggunaan bentuk semprot lebih tepat dosis dan hemat
  • Penggunaan bahan utama kitosan tanpa alkohol yang lebih aman dari efek samping

Potensi Aplikasi:

Penggunaan aerosol bio-hand sanitizerini dapat diaplikasikan untuk sanitasi individu ataupun peralatan, tissuebasah maupun tissuesteril lainnya


Innovator:

Tim Inovasi

Dr. Dra. Pipih Suptijah, MBA

Institusi

Department THP-FPIK IPB

Alamat

Kampus IPB Darmaga Jl. Lingkar Akademik Bogor 16680

Status Paten

Dalam Proses Pengajuan

Kesiapan Inovasi

** Siap Dikomersialkan

Kerjasama bisnis

** Luas

Peringkat Inovasi

** Sangat Prospektif


File

Tidak ada


Video

Tidak ada


Perkembangan Inovasi